cara buat read more atau baca selengkapnya versi draft/blogger buzz

sejak pertama diterbitkan blogger belum memiliki fasilitas read more atau baca selengkapnya, adapun itu namun harus dibuat secara manual yang terkadang menyulitkan para newbie(aku juga newbie). Tepat ketika blogger berulang tahun yang ke 10 secara resmi mengumumkan bahwa sekarang(tepatnya 9 september 2009) sudah memiliki fasilitas read more atau baca selengkapnya. Trus gimana cara membuatnya.? sungguh sangatlah mudah, berikut caranya;
  • jika pilih compose
    • setiap anda membuat postingan baru pilih compose, nah jika anda ingin memotong postingan atau menambahkan read more/baca selengkapnya, yang perlu anda lakukan hanyalah mengklik icon insert jump break yang terletak di sebelah kanan atas/samping translate.
  • jika pilih edit html
    • jika anda memilih edit html untuk membuat postingan tambahkan

      <!-- more --> pada tulisan yang ingin anda potong

  • contoh
    • saya akan membuat sebuah artikel yang saya potong sampai disini <!-- more --> kelanjutan artikel saya disini dan seterusnya
    • maka jadinya akan seperti ini
      saya akan membuat sebuah artikel yang saya potong sampai disini baca selengkapnya/read more
  • anda dapat mengganti tulisan read more/baca selengkapnya
    • caranya pilih tataletak/layouts, kemudian pada menu element halaman klik edit(di bagian kanan bawah posting blog), di menu berikutnya cari teks tautan laman entry kemudian edit tulisan baca selengkapnya setelah itu simpan/save

    yang saya bahas diatas adalah untuk template clasic atau template bawaan dari blogger, sedangkan untuk pengguna template pihak ketiga terkadang tulisan read morenya tidak muncul, emang si postingannya terpotong tapi ya itu tadi. Untuk mengatasinya sebagai berikut;
    • tata letak/layouts
    • edit html
    • beri centang pada expand widget template
    • kemudian, cari script ini/tekan ctrl + f
      <div style='clear: both;'/> <!-- clear for photos floats -->
      </div>
    • jika sudah ketemu, ubah scriptnya menjadi seperti berikut;

    • <div style='clear: both;'/> <!-- clear for photos floats -->
      </div>
      <b:if cond='data:post.hasJumpLink'>
      <div class='jump-link'>
      <a expr:href='data:post.url + &quot;#more&quot;'><data:post.jumpText/></a>
      </div>
      </b:if>




    • berikutnya simpan dan lihat blog/halaman utama
    • oia jika anda ingin mengganti text read more menjadi gambar, *ganti script ini


      <data:post.jumpText/>
      menjadi seperti berikut;


      <img src='urlgambaranda'/>
      atau seperti ini


      <img src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgc1lN1WEfAt9B7NBTWr36k9miYooSsrBNvSq5a4T_l0hRldow2rzERRa9ZE422CKb0oEcWtDdjy0rMgJgTV9iIrAlMKzc-I7VxtE5ZZ050Z0GozHvVWiO-gCcDXiDqK-Lz-jeCOAO1tKEw/'/>
      jika ingin sama seperti yang di blogku





mudah kan? semoga bermanfaat. sumber http://buzz.blogger.com/

8komentar:

  • Andi Wong mengatakan...
    • Readmore emg penting.. utk menyingkat posting kita shingga enk terlihat di hal utama blog.. juga berfungsi mengurangi loading blog yg berat shingga mnjadi agak cepat.. siip kan.. ;-) btw maaf ru mampir Net ku kdg suka lemot.. :D

  • Sulthan mengatakan...
    • mantap mas INDHAM, script berbeda tetapi tujuan nya sama...Selain penting , "READ MORE" juga indah....

  • secangkir teh dan sekerat roti mengatakan...
    • readmore ya..?
      saya sih psang.. tapi mau coba yang gambar nih,,, cari2 dulu gambar yang bagus, hehe

  • Law for the better future mengatakan...
    • tengkyu boosss

  • heLL_Boy mengatakan...
    • klo read more pada laman tidak berfungsi..
      gmna solusinya.??
      thank y...

  • candra Thp mengatakan...
    • bisa di coba ni gan

      mampir balik gan ^_^ http://bontangkreatif.blogspot.com/
      seputar berita Baru, Kreatif, unik ,bontang & Kaltim

  • Jehan Amelia mengatakan...
    • gabisa dipake om.. dibilang begini Your template could not be parsed as it is not well-formed. Please make sure all XML elements are closed properly.
      XML error message: The element type "body" must be terminated by the matching end-tag "".
      tolong dong om :'( butuh bgt nih

  • indam why mengatakan...
    • sekrang blogger sudah ada fasilitas read more kok, coba gunakan template bawaan blogspot.

Posting Komentar

Sudah bacanya? silakan berikan opini :)

 

Simple CSS3 blogger template. Design by indam, original from Bontang, Indonesia and thanks to Ollie